Saya ingin bertanya seputar materi Sifat-Sifat Fisikokimia terkait Parameter Obat, sesuai yang telah di jelaskan bahwa pembentukan kompleks inklusi di pengaruhi oleh kepolaran, ikatan hidrogen serta afinitas, nah pertanyaan saya mengapa pembentukan kompleks inklusi itu di pengaruhi oleh kepolaran dan bagaimana dapat mengetahuinya bahwa pembentukan kompleks inklusi itu telah di pengaruhi oleh kepolaran?
Terima kasih maiza atas pertanyaannya, menurut saya pembentukan kompleks inklusi dipengaruhi oleh kepolaran karena pembentukan kompleks inklusi merupakan metode yang digunakan untuk meningkatkan kelarutan suatu zat dalam air, contohnya pada ibuprofen. Kepolaran ibuprofen sangat mempengaruhi jumlah molekul ibuprofen yang terinklusi dalam rongga β-siklodekstrin. Ibuprofen mengandung gugus fungsi karboksil (COOH) yang bersifat polar, namun dengan adanya gugus yang bersifat nonpolar seperti alkil dan cincin benzena dapat menurunkan polaritas ibuprofen sehingga memungkinkan rongga β-siklodekstrin yang bersifat nonpolar berikatan dengan gugus nonpolar dari dua molekul ibuprofen sekaligus dan membentuk suatu kompleks inklusi. Dan cara mengetahui bahwa pembentukan kompleks inklusi telah dipengaruhi oleh kepolaran yaitu jika senyawa obat tersebut membentuk kompleks inklusi
Saya ingin bertanya terkait dengan materi yang telah disampaikan pada video. Dalam video disebutkan bahwa pada pembentukan kompleks inklusi, terjadi interaksi antara senyawa pengkompleks yang memiliki rongga dengan molekul obat. Molekul obat akan berinteraksi dengan bagian dalam rongga dari β-siklodekstrin. Pertanyaan saya, bagaimana jika molekul obat tidak dapat berinteraksi dengan bagian dalam rongga dari β-siklodekstrin?
Terima kasih atas pertanyaannya syarima. Kompleks inklusi antara bahan obat yang sulit larut dalam air dengan senyawa β-siklodekstrin hanya dapat terbentuk ketika molekul senyawa dapat masuk sebagian atau seluruhnya ke dalam rongga β-siklodekstrin. Kompleks inklusi yang terbentuk antara senyawa obat dengan senyawa β-siklodekstrin didasarkan pada kesesuaian ukuran molekul obat dengan rongga siklodekstrin dan faktor polaritas, dimana itu akan mempengaruhi kemampuan obat di dalam rongga β-siklodekstrin. Oleh karena itu, jika molekul obat tidak dapat berinteraksi dengan bagian dalam rongga dari β-siklodekstrin, maka kompleks inklusi tidak dapat terbentuk.
Saya ingin bertanya seputar materi Sifat-Sifat Fisikokimia terkait Parameter Obat, sesuai yang telah di jelaskan bahwa pembentukan kompleks inklusi di pengaruhi oleh kepolaran, ikatan hidrogen serta afinitas, nah pertanyaan saya mengapa pembentukan kompleks inklusi itu di pengaruhi oleh kepolaran dan bagaimana dapat mengetahuinya bahwa pembentukan kompleks inklusi itu telah di pengaruhi oleh kepolaran?
BalasHapusTerima kasih maiza atas pertanyaannya, menurut saya pembentukan kompleks inklusi dipengaruhi oleh kepolaran karena pembentukan kompleks inklusi merupakan metode yang digunakan untuk meningkatkan kelarutan suatu zat dalam air, contohnya pada ibuprofen. Kepolaran ibuprofen sangat mempengaruhi jumlah molekul ibuprofen yang terinklusi dalam rongga β-siklodekstrin. Ibuprofen mengandung gugus fungsi karboksil (COOH) yang bersifat polar, namun dengan adanya gugus yang bersifat nonpolar seperti alkil dan cincin benzena dapat menurunkan polaritas ibuprofen sehingga memungkinkan rongga β-siklodekstrin yang bersifat nonpolar berikatan dengan gugus nonpolar dari dua molekul ibuprofen sekaligus dan membentuk suatu kompleks inklusi. Dan cara mengetahui bahwa pembentukan kompleks inklusi telah dipengaruhi oleh kepolaran yaitu jika senyawa obat tersebut membentuk kompleks inklusi
HapusSaya ingin bertanya terkait dengan materi yang telah disampaikan pada video. Dalam video disebutkan bahwa pada pembentukan kompleks inklusi, terjadi interaksi antara senyawa pengkompleks yang memiliki rongga dengan molekul obat. Molekul obat akan berinteraksi dengan bagian dalam rongga dari β-siklodekstrin. Pertanyaan saya, bagaimana jika molekul obat tidak dapat berinteraksi dengan bagian dalam rongga dari β-siklodekstrin?
BalasHapusTerima kasih atas pertanyaannya syarima. Kompleks inklusi antara bahan obat yang sulit larut dalam air dengan senyawa β-siklodekstrin hanya dapat terbentuk ketika molekul senyawa dapat masuk sebagian atau seluruhnya ke dalam rongga β-siklodekstrin. Kompleks inklusi yang terbentuk antara senyawa obat dengan senyawa β-siklodekstrin didasarkan pada kesesuaian ukuran molekul obat dengan rongga siklodekstrin dan faktor polaritas, dimana itu akan mempengaruhi kemampuan obat di dalam rongga β-siklodekstrin. Oleh karena itu, jika molekul obat tidak dapat berinteraksi dengan bagian dalam rongga dari β-siklodekstrin, maka kompleks inklusi tidak dapat terbentuk.
Hapus